Rekomendasi 7 Makanan Rendah Gula untuk Penderita Kencing Manis
Daftar Isi
- Makanan rendah gula untuk penderita diabetes
- 1. Greek yogurt tawar
- 2. Apel
- 3. Kacang-kacangan
- 4. Mi shirataki
- 5. Telur
- 6. Cottage cheese dan tomat
- 7. Pir
Bicara soal kencing manis alias diabetes, orang langsung berpikir soal asupan. Anggapannya, susah sekali menemukan makananyang tepat tanpa khawatir kadar gula darah.
Oleh karenanya, simak rekomendasi makanan rendah gula untuk penderita diabetes.
Penderita diabetes tidak bisa sembarangan dalam hal makan. Diet perlu diperhatikan agar kadar gula darah tidak melonjak drastis.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Greek yogurt tawar
Ingin makan yogurt? Tak masalah. Pilih saja jenis Greek yoghurt, terutama yang tawar atau tanpa perisa apa pun. Kadar gula darah bisa stabil sebab yogurt satu ini mengandung karbohidrat, protein, dan lemak.
"Jika Anda memilih yang full fat, perhatikan porsinya," kata ahli diet Julie Stefanski, mengutip dari Prevention.
Yogurt bisa ditaburi potongan buah beri untuk memberikan rasa dan tambahan serat.
2. Apel
![]() |
Apel merupakan salah satu buah yang direkomendasikan buat penderita diabetes karena relatif rendah gula. Kandungan serat larut pada apel bisa memperlambat pencernaan dan penyerapan gula.
Seperti dikutip dari Healthshots, apel termasuk buah dengan indeks glikemik rendah. Artinya, buah ini punya dampak minimal terhadap kadar gula darah.
3. Kacang-kacangan
Penderita diabetes boleh ngemil, kok! Camilan rendah gula yang bisa dipilih salah satunya kacang-kacangan. Tak hanya rendah gula, kacang-kacangan seperti almond, kenari, kacang mete, pistachio juga mengandung lemak sehat.
4. Mi shirataki
Karena rendah kalori, mi shirataki dijuluki makanan diet. Padahal, makanan ini juga termasuk makanan rendah gula untuk penderita diabetes. Anda bisa kenyang tanpa takut kadar gula darah meroket.
"Mi shirataki akan lebih rendah karbohidratnya. Jadi bagi sebagian orang, hal ini mungkin cukup mengenyangkan dan memberi mereka rasa seperti pasta tanpa perlu makan pasta yang sebenarnya," jelas ahli gizi Samantha Cassety, mengutip dari Good Housekeeping.
Lihat Juga :![]() |
5. Telur
Olahan telur termasuk aman buat penderita diabetes. Satu butir telur hanya mengandung 80 kalori. Pangan satu ini pun bisa jadi rujukan sumber protein yang sehat.
6. Cottage cheese dan tomat
Penderita diabetes boleh saja makan keju. Keju yang disarankan jenis cottage cheeseyang ditambah potongan tomat untuk memberikan asupan protein, lemak, dan kalsium. Kandungan karbohidratnya yang rendah membuat makanan ini tidak menaikkan gula secara drastis.
7. Pir
Buah pir direkomendasikan jadi makanan rendah gula untuk penderita diabetes. Pir mengandung serat larut, vitamin, mineral, dan indeks glikemiknya rendah. Buah ini pun bisa memberikan rasa kenyang lebih lama dan membuat Anda tidak makan berlebihan.
-
Kisah Menegangkan 2 Pekerja Pembersih Patung Buddha Tertinggi di DuniaTips Diet Ampuh, Kembalikan BB Ideal yang Naik Setelah LebaranIntip Aksi SWAT Melawan Bandit Clown Craze di Trans Studio CibuburSampah di Kota Depok Sudah OverloadKetua Maki Apresiasi Pansel Coret NamaKSAD Jenderal Maruli Akan Pimpin Upacara Pemakaman Doni Monardo Hari IniTimnas Amin Ungkap Pengalaman Jadi Aktivis Jadi Modal Utama Cak Imin Hadapi Debat CawapresApa yang Terjadi Pada Tubuh Saat Minum Alkohol?Dolar Kembali Melemah Setelah Trump Ancam Penerapan Tarif ke Uni EropaJK Bersidang di PN Jakpus, Ada Apa Nih?
下一篇:Masuk Galeri Nasional Kini Berbayar, Berapa Harga Tiketnya?
- ·14 Petugas Bandara Komplotan Maling, Curi Barang Penumpang Rp32 M
- ·Geramnya Megawati Lihat Rezim yang Baru Berkuasa Sudah Seperti Orde Baru, Singgung Jokowi?
- ·NYALANG: Berjuta Duka Lara
- ·Louis Vuitton Rilis Cokelat Telur Paskah, Harganya Capai Rp4,16 Juta
- ·Gantikan AHY, Nusron Wahid Doakan Mendiang Ani Yudhoyono saat Sertijab
- ·Bolehkah Minum Air Rebusan Kunyit Setiap Hari? Ini Faktanya
- ·Catat Baik
- ·Catat Baik
- ·Menteri Pariwisata Widiyanti Usai Sertijab: Ini Tanggung Jawab Besar
- ·Saling Tunjukan Kekompakan, Para Capres Lakukan 'Tos' dengan Cawapresnya
- ·Berkas Perkara Tersangka Film Porno Jaksel Lengkap, Siap Disidangkan
- ·Louis Vuitton Rilis Cokelat Telur Paskah, Harganya Capai Rp4,16 Juta
- ·Kaleidoskop 2024: 9 Polisi Bunuh Diri, Dipicu Motif Percintaan Hingga Masalah Keluarga
- ·KPK Masih Buka Kemungkinan Tersangka Lain Kasus PLTU
- ·JK Bersidang di PN Jakpus, Ada Apa Nih?
- ·Anies 'Berang' Soal Tarif MRT, Lihat Ini
- ·Pemkab Jombang Pasok 10 Ton Bahan Bakar dari Sampah ke SIG
- ·Anies Rombak Ribuan Pejabat Pemprov DKI, Ada Tujuan Politik?
- ·TKN Prabowo
- ·Ingin Turunkan BB, Harus Berjalan Kaki Berapa Kilometer per Hari?
- ·Indonesia Dorong Resolusi Damai Myanmar dan Penguatan Kerja Sama Kawasan di KTT ke
- ·Bubuk Kelor untuk Turunkan BB, Apa Benar Bisa?
- ·Bupati Purbalingga Diduga Terima Duit Haram Rp500 Juta
- ·Anies 'Berang' Soal Tarif MRT, Lihat Ini
- ·Jadi Tersangka Korupsi Impor Gula, Ternyata Tom Lembong Sudah Diperiksa Tiga Kali oleh Kejagung
- ·FOTO: Keliling Jakarta Naik Bus Atap Terbuka
- ·Istilah 'Fufufu' Ramai di Media Sosial, Apa Artinya?
- ·Ekonomi China Ngebut, PM Li Qiang Ajak Indonesia Lari Bareng
- ·NYALANG: Berjuta Duka Lara
- ·Daftar Kalori Kue Kering, 3 Butir Nastar Serupa Kalori Sepiring Nasi
- ·Cek Tata Tertib Seleksi Wawancara PKN STAN 2024, Tips Lolos ke Tahap Selanjutnya!
- ·Mantan Penasihat Imbau KPK Jangan Asal Rotasi Jabatan
- ·5 Taman di Jakarta Akan Buka 24 Jam, Warga Bisa Nongkrong dan Rekreasi
- ·Erick Thohir Rekrut Barry Tamin, Ipar Raffi Ahmad Jadi Komisaris BUMN
- ·Seskab Teddy: Presiden Prabowo Saat Pleno Usulkan dan Dukung PNG Jadi Anggota ASEAN
- ·Daftar Kalori Kue Kering, 3 Butir Nastar Serupa Kalori Sepiring Nasi